NewsTNI / POLRI

Rapat Koordinasi BUJP Dalam Rangka Implementasi, Optimalisasi Perpol 1 Tahun 2024 Dan Mekanisme Sio Baru, Perpanjangan Dan Sio Kantor Cabang

51
×

Rapat Koordinasi BUJP Dalam Rangka Implementasi, Optimalisasi Perpol 1 Tahun 2024 Dan Mekanisme Sio Baru, Perpanjangan Dan Sio Kantor Cabang

Sebarkan artikel ini

Eksposelensa.com | Dir Binmas Polda Jabar Kombes Pol. Gunarso bersama Badan Usaha Jasa Pengamanan (BUJP) membuka acara rapat Koordinasi BUJP dalam Rangka Implementasi, Optimalisasi Perpol 1 Tahun 2024 Dan Mekanisme Sio Baru, Perpanjangan Dan Sio Kantor Cabang. bertempat di Aula Moeryono Mapolda Jabar, Rabu (10/7/2024).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh para peserta atau anggota Dit Binmas Polda Jabar dan perwakilan anggota BUJP.

Dalam sambutanya, Dir Binmas Polda Jabar mengatakan bahwa keberadaan Jasa Pengamanan (Satpam) sudah menjadi kebutuhan pokok. Hal ini terbukti dengan adanya peningkatan para pelaku usaha, lembaga dan atau organisasi yang menggunakan jasa anggota Satpam untuk mengamankan lingkungan kerjanya.

Dit Binmas Polda Jabar sebagai pembina BUJP terus melakukan kerjasama dalam rangka mengembangkan industrial security serta meningkatkan kompetensi dan kesejahteraan anggota Satpam.

Dir Binmas Polda Jabar berharap BUJP akan lebih mengoptimalkan peran Satpam sebagai garda terdepan dalam rangka harkamtibmas.

(Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *