TNI / POLRI

Bhabinkamtibmas Polsek Bandung Kidul Sambangi Satpam Ke Kolam Renang

47
×

Bhabinkamtibmas Polsek Bandung Kidul Sambangi Satpam Ke Kolam Renang

Sebarkan artikel ini

Eksposelensa.com | Porestabes Bandung Polda Jabar Polsek Bandung Kidul*
Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di Wilayah Binaan,Bhabinkamtibmas Kel Mengger Polsek Bandung Kidul Bripka Asep Gunawanan Sambangi Satpam Kolam Renang Waterboom Panghegar di Jl. Mengger Tengah No.37, Kel.Mengger, Kec. Bandung Kidul, Kota Bandung

Dalam Giat Sambang Tersebut Bripka Asep Gunawan bertemu dengan petugas satpam yang bertugas di kolam renang Waterboom Panghegar,untuk di Berikan himbauan kamtibmas Sbb:
1. pentingnya pengawasan yang ketat terhadap setiap orang yang masuk dan keluar area kolam renang panghegar
2. menekankan pentingnya menjaga ketertiban dan kesopanan di dalam area kolam renang.

Tak Lupa,Bripka Asep Gunawan mengingatkan pengunjung untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban di area wisata kolam Renang. Masyarakat diajak untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan, seperti menjaga barang bawaan mereka dan tidak berenang terlalu jauh ke tengah kolam.

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol.Budi Sartono S.I.K., M.Si M.Han, melalui Kapolsek Bandung Kidul Kompol Sularjdo S.Pd
agar di perdayakan security Kolam Renang untuk selalu menjaga harkamtibmas dan hati – hati tetap waspada terhadap orang yang belum dikenal yang masuk ke Kolam Renang yang berpura – pura sebagai Pengunjung, dan petugas satpam harus melakukan kontrol di lingkungan Kolam Renang secara bergantian dengan temannya.

(Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *